Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2016

Cara Favorit Untuk Bersyukur

Saat kita dikasih banyak nikmat, banyak rezeki, kalau akal kita masih sehat dan hati kita belum kotor parah, biasanya ada dorongan dalam diri untuk menunjukkan rasa syukur kita. Cara bersyukur memang banyak. Biasanya cara bersyukur yang alamiah dan instinctive adalah ngucapin “alhamdulillah”, berdoa mengucapkan terima kasih dan berbagi rezeki dengan orang lain. Tapi ada satu lagi cara bersyukur yang banyak dilewatin orang-orang. Cara bersyukur ini diisyaratkan di Quran dan hadist. Yaitu shalat. Lets check out surat terpendek di Al Quran yang pasti kita semua hafal, surat Al Kautsar: Inna a’thoina kal kautsar: Sesungguhnya Kami telah beri kepadamu nikmat yang banyaaaaak. Fassollili rabbika wanhar: Maka shalatlah karena Tuhanmu dan berkurbanlah Inna syaani’akahu wal abtar: Sesungguhnya orang-orang yang membenci kamu, dialah yang terputus. Jadi, kalau kita diberi nikmat yang banyak, kata Allah “maka shalatlah”. Itu tindakan follow up  dari nikmat besar

Renungan, After He's Gone

Its been over a month since my father passed away. We are still in mourning because we miss him. Mungkin nanti seiring berjalannya waktu, rasa shock, sedih dan kangen itu akan mulai perlahan hilang. But a part of me don’t want that feeling to go away. Pengen terus kangen. Sebenarnya saya pribadi sudah sering diam-diam mempersiapkan diri untuk merasakan rasa kehilangan ini. Setiap kali kami sekeluarga ngumpul, selalu ada lintasan pikiran yang bilang: suatu saat pasti personil berkurang satu. Pasti. It could even be me. But you just cant prepare yourself mentally for things like these. Apalagi semendadak ini. Sejak kejadian kemarin, yang sering kepikiran kebaikan-kebaikan almarhum, flashback adegan di mobil saat sakratul maut, mikirin apa yang dipikirkan oleh Ayamu di momen-momen terakhir, gimana almarhum di alam kubur. Semoga Allah shows love to him the way he loved us. Tentu ada hal lain juga yg muncul di pikiran seperti bagaimana saat saya nanti mengalami sakratu